Partisipasi PKK Desa Sidomulyo ikuti lomba gerak jalan tingkat kecamatan
sekretariat_sidomulyo 02 Agustus 2019 19:05:49 WIB
Pule, Kamis (8/1) dalam rangka ikut memeriahkan HUT RI ke 74, berjumlah 22 personil yang merupakan perwakilan PKK Desa Sidomulyo mengikuti lomba gerak jalan yang digelar oleh pemerintah kecamatan Pule.
Gerak jalan tingkat umum yang diadakan oleh pemerintah kecamatan Pule pada tahun ini diikuti oleh peserta yang berjumlah lebih dari 130 pleton yang dimulai pukul 10.00 WIB.
Dengan nomor dada 123 PKK Desa Sidomulyo menempuh jarak lomba ± 4 km, start dari simpang lima kasrepan desa Jombok dengan rute jalan ke arah depan kantor kecamatan Pule dan kemudian finish tepat di depan kantor kepala Desa Pule. Kendati ragam gerak serta kreasi busana gerak jalan dari peserta lainnya banyak yang menarik perhatian penoton namun semangat ibu ibu PKK Desa Sidomulyo dalam berpartisipasi pada kegiatan ini, pantas di apresiasi dan mengikuti sampai batas finish.
Komentar atas Partisipasi PKK Desa Sidomulyo ikuti lomba gerak jalan tingkat kecamatan
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- PASTIKAN KAMU TERDAFTAR SEBAGAI DAFTAR PEMILIH SEMENTARA (DPS) PEMILUKADA SERENTAK TAHUN 2024
- PERINGATAN HARI ANAK NASIONAL (HAN) TAHUN 2024
- Hasil Ujian Calon Perangkat Desa Sidomulyo Tahun 2024
- Pembukaan Pelaksanaan Ujian Calon Perangkat Desa Sidomulyo tahun 2024
- PENGUMUMAN CALON PERANGKAT DESA YANG BERHAK MENGIKUTI SELEKSI UJIAN
- KEGIATAN HALAL BIHALAL PPDI KECAMATAN PULE DI BALAI DESA KEMBANGAN
- SOSIALISASI PERSIAPAN PELAKSANAAN PEMBANGUNAN RABAT BETON RT. 01 RW. 01 DUSUN KRAJAN DESA SIDOMULYO