Pasar jajar mulai beroperasi kembali, berbagai persiapan dilakukan oleh relawan desa setempat
Anisa_vinda 13 Juni 2020 00:55:01 WIB
Kabar gembira bagi warga desa sidomulyo dan pedagang pasar njajar yang telah menahan diri saat pandemi covid-19 bertahan diri dirumah tidak melakukan transaksi di pasar (kliwon) kurang lebih 3bulan dan besok hari sabtu kliwon tepatnya tanggal 13 juni 2020 satgas covid-19 desa sidomulyo membuka pasar jajar KLIWON - PAHING secara bertahap.Untuk beroprasi secara bertahap dengan tetap memperhatikan & melakukan protokol kesehatan,Sebagai berikut :
• Memakai masker dari rumah
• Cucii tangan di tempat'' yang telah di sediakan
• Menjaga jarak
Pengunjung pasar di mohon untuk mematuhi protokol kesehatan yang telah di tentukan , jikalau pengunjung pasar tidak mematuhi protokol kesehatan semisal tidak pake masker dari rumah pengujung yang akan masuk area pasar kami mohon dengan hormat (kesadaran) untuk pulang kembali.
Besar harapan kami , para pengunjung pasar KLIWON - PAHING untuk tetap mematuhi peraturan demi kesehatan , keamanan , dan kebaikan diri sendiri , keluarga dan masyarakat.
Komentar atas Pasar jajar mulai beroperasi kembali, berbagai persiapan dilakukan oleh relawan desa setempat
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- PASTIKAN KAMU TERDAFTAR SEBAGAI DAFTAR PEMILIH SEMENTARA (DPS) PEMILUKADA SERENTAK TAHUN 2024
- PERINGATAN HARI ANAK NASIONAL (HAN) TAHUN 2024
- Hasil Ujian Calon Perangkat Desa Sidomulyo Tahun 2024
- Pembukaan Pelaksanaan Ujian Calon Perangkat Desa Sidomulyo tahun 2024
- PENGUMUMAN CALON PERANGKAT DESA YANG BERHAK MENGIKUTI SELEKSI UJIAN
- KEGIATAN HALAL BIHALAL PPDI KECAMATAN PULE DI BALAI DESA KEMBANGAN
- SOSIALISASI PERSIAPAN PELAKSANAAN PEMBANGUNAN RABAT BETON RT. 01 RW. 01 DUSUN KRAJAN DESA SIDOMULYO