Pembinaan serta pelatihan pengemasan serbuk jahe instan. By TP-PKK sidomulyo

sekretariat_sidomulyo 11 November 2021 00:03:35 WIB

Sidomulyo, Kamis 4 Oktober 2021 

Balaidesa sidomulyo mengadakan pelatihan dan pengemasan serbuk jahe instan oleh Pokja 3 TP-PKK. Karena selain bisa di buat untuk bumbu masak jahe juga bisa untuk bahan pengobatan. 

Antara lain untuk : 

  1. Mencegah kerusakan sel 
  2. Anti inflamasi 
  3. Mengatasi mual 
  4. Meredakan nyeri haid 
  5. Mengatur kadar gula darah 
  6. Mengobati gangguan pencernaan 

Tetapi ada juga efek samping mengonsumsi jahe yang berlebihan yaitu bisa menyebabkan : 

  1. Asam lambung 
  2. Skit perut / kembung 
  3. Iritasi kulit 
  4. Iritasi mulut 
  5. Diare 
  6. Pusing /mual 

Nah.. Perlu anda tahu jikalau jenis jahe tidak hanya 1 jenis , ada beberapa jenis diantaranya yaitu : 

• Jahe gajah 

• Jahe emprit 

• Jahe merah 

Adapun pengolahan jahe yang bnyak di kenal masyarakat , yang di olah menjadi beberapa produk yaitu : 

~ Jahe kering 

~ Jus jahe 

~ Sirup jahe 

~ Roti jahe 

~ Asinan jahe 

~ Permen jahe 

 Karena Dengan adanya manfaat" Untuk tubuh benar" terbukti bisa mengobati keluhan maka ibu" PKK desa sidomulyo bersama-sama belajar untuk membuat bahan pengobatan tradisional tersebut, karena selain aman dan terpercaya jahe juga membantu mengurangi pembelian obat kimia yang lumayan mahal untuk orang yang kekurangan. 

Komentar atas Pembinaan serta pelatihan pengemasan serbuk jahe instan. By TP-PKK sidomulyo

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi Sidomulyo

tampilkan dalam peta lebih besar